“Bagi saya, mencoba hal baru dalam hidup adalah suatu pengalaman yang menyenangkan, apalagi di usia yang terbilang masih muda. Pada awal tahun 2022, saya mendaftar sebuah program beasiswa yang diadakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia untuk mendanai pelajar Indonesia ke berbagai universitas terkemuka di puluhan Negara yaitu IISMA (Indonesian International Student...Read More
Recent Comments